ANALISIS STRUKTUR EGO TOKOH BRENDA DALAM NOVEL LOVE ME LEAVE ME KARYA IDA ERNAWATI

Authors

  • Ulfa Hani Faturrohman Fakultas Bisnis dan Humaniora, Universitas Teknologi Yogyakarta.
  • Fadila Nur Faiza Fakultas Bisnis dan Humaniora, Universitas Teknologi Yogyakarta.
  • Eva Dwi Kurniawan Fakultas Bisnis dan Humaniora, Universitas Teknologi Yogyakarta.

DOI:

https://doi.org/10.34128/jht.v10i1.154

Keywords:

Novel Love Me Leave Me karya Ida Ernawati, id, ego, superego, struktur kepribadian

Abstract

Pada dasarnya setiap manusia lahir dengan memiliki ciri khas masing-masing dan sudah memiliki struktur kepribadian. Kepribadian adalah bagian dari jiwa yang membangun keberadaan manusia menjadi satu kesatuan, tidak terpecah–belah dalam fungsi–fungsi. Memahami kepribadain berarti memahanmi aku, diri, self, atau memahami manusia seutuhnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan struktur kepribadian ego pada tokoh utama, Brenda pada novel Love Me Leave Me karya Ida Ernawati menggunakan teori struktur kepribadian menurut Freud(2016). Metode yang digunakan yaitu penelitian kualitatif deskriptif dengan pendekatan psikologi sastra. Masalah yang diangkat berkaitan dengan bagaimana aspek ego pada tokoh Brenda. Sumber data yang digunakan dari teks novel Love Me Leave Me Karya Ida Ernawati (2020) melalui perkataan, pemikiran, dan perasaan tokoh utama. Penelitian ini memanfaatkan teknik baca dan catat bacaan novel sebagai metode pengumpulan data. Hasil yang disimpulkan adalah struktur kepribadian yang mendominasi tokoh utama yaitu aspek ego. Aspek ego dalam diri Brenda berperan dalam keterpurukannya yang menggambarkan Brenda menjadi sosok yang menunda kebahagiaannya sendiri. Sering kali Brenda memikirkan penyesalan dan kegelisahannya akibat keputusan yang dia pilih sendiri. Dibalik ketekunannya dalam bekerja di kantor selama bertahun–tahun dia menyimpan kesedihan yang mendalam, yang pada akhirnya berujung ke perceraian pada hubungan pernikahannya.

References

Abraham, I. (2017). Struktur Kepribadian Tokoh Dalam Novel Surat Kecil Untuk Tuhan Karya Agnes Davonar. KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 3 (1), 55–63.

Alwisol. (2016). Psikologi Kepribadian: Psikoanalisis Klasik. UMM Press.

Alwisol. (2017). Psikologi Kepribadian Edisi Revisi. Malang: UMM Press.

Aprianto, G. SISTEM SOSIAL, KULTURAL, DAN KEPRIBADIAN DALAM NOVEL EDENSOR KARYA ANDREA HIRATA (SOCIAL, CULTURAL, AND PERSONALITY SYSTEM IN THE EDENSOR NOVEL BY ANDREA HIRATA). JURNAL BAHASA, SASTRA DAN PEMBELAJARANNYA, 12(2), 252-263.

Armet, A. (2022). ASPEK KEPRIBADIAN TOKOH UTAMA DALAM NOVEL PERAHU KERTAS KARYA DEWI LESTARI. KANDE Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 3(2), 189-199.

Asteka, P. (2018). Kajian psikologi sigmund freud dalam novel setetes embun cinta niyala karya habiburrahman el shirazy. Bahtera Indonesia; Jurnal Penelitian Bahasa dan Sastra Indonesia, 3(1), 8-12.

Astuti, Y. (2020). Kepribadian tokoh utama dalam novel ayat-ayat cinta karya Habiburrahman El Shirazy (tinjauan psikologi sastra). Jurnal Bahasa dan Sastra, 5(4), 98-105.

Chamalah, E., & Nuryyati, R. (2023). Kepribadian Anak dalam Novel Sesuk Karya Tere Liye: Analisis Psikologi Sastra Sigmund Freud. Jurnal Sastra Indonesia, 12(2), 138-147.

Ernawati, I. (2020). Love Me Leave Me. PT Gramedia Pustaka Utama. Jakarta dan anggota IKAPI.

Ernawati, I. (2023). Analysis of the Use of Insulated Conductors on 20 kV Primary Distribution Channels. JTECS: Jurnal Sistem Telekomunikasi Elektronika Sistem Kontrol Power Sistem dan Komputer, 3(2), 95-106.

Freud, S. (1989). The ego and the id (1923). TACD Journal, 17(1), 5-22.

Indonesia, K. B. B. (2008). Departemen Pendidikan Nasional. Jakarta: Pusat Bahasa.

Nawawi, M., & AS, C. A. (2021). Struktur Kepribadian Tokoh Utama dalam Cerpen “Ash-Shabiyul A’raj” Karya Taufiq Yusuf Awwad (Kajian Psikoanalisis Sigmund Freud). An-Nahdah Al-'Arabiyah, 1(1), 129-148.

Nefianthi, R., & Ulimaz, A. (2017, May). Students' Science Generic Skills Using KNoS-KGS Model in Biology Learning. In 5th SEA-DR (South East Asia Development Research) International Conference 2017 (SEADRIC 2017) (pp. 228-232). Atlantis Press.

Noris, M., Saputro, S., & Ulimaz, A. (2023). STEM research trends from 2013 to 2022: A systematic literature review. International Journal of Technology in Education (IJTE), 6(2), 224-237.

Pradnyana, I. W. G., Artawan, G., & Sutama, I. M. (2019). Psikologi Tokoh dalam Novel Suti Karya Sapardi Djoko Damono: Analisis Psikologi Sastra. Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran, 3(3), 339-347.

Pung, M. L., Dewi, L., & Kurniawan, E. D. (2023). Kepribadian Tokoh Utama Lin Dalam Novel Rasa Karya Tere Liye. Gudang Jurnal Multidisiplin Ilmu, 1(6), 142-147.

Rachman, A., & Nurmalia, E. (2022). Analisis Kepribadian Tokoh Santiago menggunakan Kajian Psikoanalisis Sigmund Freud dalam Novel Sang Alkemis Karya Paulo Coelho. Prophetic: Professional, Empathy, Islamic Counseling Journal, 5(2), 183-190.

Rahmasari, S., Essing, J. Q., & Kurniawan, E. D. (2023). Analisis Kepribadian Tokoh Ayah Dalam Novel Ayahku Bukan Pembohong Karya Tere Liye. Jurnal Humaniora Teknologi, 9(2), 43-50.

Rosmila, A., Sulistyowati, E. D., & Sari, N. A. (2020). Kepribadian Tokoh Utama Dalam Novel Kanvas Karya Bintang Purwanda: Kajian Psikologi Sastra. Ilmu Budaya: Jurnal Bahasa, Sastra, Seni, dan Budaya, 4(2), 330-340.

Saediman, H., Gafaruddin, A. B. D. U. L., Hidrawati, H. I. D. R. A. W. A. T. I., Salam, I., Ulimaz, A., Rianse, I. S., ... & Taridala, S. A. A. (2021). The contribution of home food gardening program to household food security in Indonesia: A review. WSEAS Transactions on Environment and Development, 17(1), 795-809.

Siswanto, W. (2008). Pengantar teori sastra. Grasindo.

Sutardi, S., Furqon, H., Rokhmah, A. N. U., & Aulia, L. L. (2021). STRUKTUR KEPRIBADIAN DAN MEKANISME PERTAHANAN EGO TOKOH UTAMA DALAM NOVEL WIGATI: LINTANG MANIK WORO KARYA KHILMA ANIS. PENTAS: Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 7(2), 19-32.

Ulimaz, A. (2016). The Potential Recycling of Plastic Waste in North Banjarbaru District. In International Conference on Natural, Mathematical and Environmental Sciences (NAMES) (pp. 139-142).

Ulimaz, A., & Lestari, N. C. (2019). Analysis of Household Waste Volume in North Banjarbaru District, Banjarbaru City. ESE International Journal (Environmental Science and Engineering), 2(2), 1-5.

Ulimaz, A., & Yardani, J. (2022). Meningkatkan Hasil Belajar Mahasiswa pada Konsep Pengetahuan Bahan Agroindustri dengan Model Pembelajaran Kooperatif. Jurnal Pendidikan Dasar dan Sosial Humaniora, 1(9), 1941-1950.

Wahyuniarti, F. R. (2023). Similarity-Struktur kepribadian tokoh Lilian dalam novel Pink Cupcake karya Ramya Hayasrestha Sukardi (Sastra anak dalam perspektif psikoanalisis Sigmund Freud)(The personality structure of Lilian's character in the Pink Cupcake novel by Ramya Hayasrestha Sukardi (Children's literature in Sigmund Freud's psychoanalytic perspectives)). LECTURER REPOSITORY.

Wicaksono, S. R., Lubis, M. S. A., Suprapto, E., Khasanah, K., & Ulimaz, A. (2021). Improvisation of Project Based Learning With Combination of Collaborative Learning as Rapid Response to Pandemic Learning. Jurnal Iqra': Kajian Ilmu Pendidikan, 6(2), 215-224

Yardani, J., Ulimaz, A., Awalina, R., & Linangsari, T. (2023). Effectiveness of Rosella Flower Extract Addition (Hibiscus sabdariffa L.) on the Physicochemical Quality of Liquid Soap. Jurnal Pembelajaran Dan Biologi Nukleus p-ISSN, 9(3), 579-587.

Yardani, J., Ulimaz, A., & Awalina, R. (2023, December). Uji homogenitas dan viskositas sabun cair dengan penambahan ekstrak bunga rosella merah (Hibiscus sabdariffa L.). In Prosiding Seminar Nasional Politeknik Pertanian Negeri Pangkajene Kepulauan (Vol. 4, pp. 106-113).

Downloads

Published

2024-05-01

How to Cite

Faturrohman, U. H., Faiza, F. N., & Kurniawan, E. D. (2024). ANALISIS STRUKTUR EGO TOKOH BRENDA DALAM NOVEL LOVE ME LEAVE ME KARYA IDA ERNAWATI. Jurnal Humaniora Teknologi, 10(1), 30–37. https://doi.org/10.34128/jht.v10i1.154