ANALISIS KEHILANGAN PRODUKSI KERNEL PADA LIGHT TENERA DRY SEPARATOR (LTDS) II PT. ABCDE

Authors

  • Adzani Ghani Ilmannafian Program Studi Agroindustri Jurusan Teknologi Industri Pertanian Politeknik Negeri Tanah Laut
  • Herliyana Herliyana Program Studi DIII Agroindustri Jurusan Teknologi Industri Pertanian Politeknik Negeri Tanah Laut

DOI:

https://doi.org/10.34128/jht.v9i2.142

Keywords:

Kernel, Kernel Losses, LTDS

Abstract

Pabrik pengolahan kelapa sawit (PKS) Koperasi Sawit Makmur PT ABCDE terletak di Desa Tajau Mulya, Kecamatan Batu Ampar, Kabupaten Tanah Laut. Proses pengolahan kelapa sawit terdiri dari beberapa stasiun antara lain Stasiun penerimaan, stasiun perebusan, stasiun penebah, stasiun press, stasiun klarifikasi, stasiun nut dan kernel. Pemisahakan kernel dengan cangkang yang telah di pecah dilakukan dengan pemisahan kering dan pemisahan basah.Pemisahan kering dilakukan dengan Light Tenera Dry Separator (LTDS). LTDS merupakan alat yang berfungsi untuk memisahkan antara kernel,nut, dan fiber yang masih terikut selama proses pengelolahan.Dari pengamatan yang dilakukan terdapat losses pada inti/kernel yang ada pada LTDS II kehilangan kernel selama bulan Oktober-Desember 2022 melebihi target yaitu diatas 2,5% dan losses tertinggi pada bulan Desember dengan rata- rata kernel losses 3,02, hal ini disebabkan karena faktor  bahan baku, manusia dan mesin.

References

GAPKI. (2014, Desember 20). Industri Minyak Kelapa Sawit Indonesia Menuju100 Tahun NKRI Membangun Kemandirian Ekonomi, dan Pangan SecaraBerkelanjutan . Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia. Retrievedfrom Https://sawitindonesia.com.

Ihsan. (2018, Desember 22). Sejarah Kelapa Sawit. Retrieved fromhttp//www.petanihebat.com./sejarah-kelapa-sawit

Ishayadi, F., Faridah, D., & Sitanggang, A. (2019). Karakterisasi Fisikokimia CrudePalm Oil (CPO) di Daerah Sumatra dan Non Sumatra. Universitas IPB.

Lastri, N. S. (2016). Studi Analisa Ekonomi Pabrik CPO (Crude Palm Oil) dan PKO(Palm Kernel Oil) Dari Buah Kelapa Sawit. Jurnal Teknik InstitusiTeknologi Sepuluh November.

Oktarina. (2018). Peramalan Produksi Crude Palm Oil (CPO) MenggunakanMetode Arima pada PT. Sampoerna Agro tbk. Teknologi informatika.

Purba, D. N. (2017). Analisa Mutu Inti Produksi (Palm Kernel), dengan ParamaterKadar Asam Lemak Bebas (ALB), Kadar Air, dan Kadar Kotoran Di PTPNIII PKS Kebun Rambutan. . Universitas Sumatra Utara.

Cates, A. R., Harris, D. L., Boswell, W., Jameson, W. L., Yee, C., Peters, A. V., et al. (1991). Figs and dates and their benefits. Food Studies Quarterly, 11, 482-489.

Putri, R. J. (2021). Karya Ilmiah. Analisa Mutu DanKehilangan Pada ProduksiKernel Di Pt Muara Jambi Sawit Lestari.

Rully R. Ramli, B. P. (2020, Oktober 16). Total Produksi Minyak Kelapa SawitSepanjang Tahun 2020. Kompas.com.

Supiana. (2021). Analisis Faktor produksi Dengan Tren Minyak Sawit. UniversitasMuhammadiyah Makassar.

Ulimaz, A. (2022). Analisis Keselamatan dan Kesehatan Kerja pada Stasiun Loading Ramp dengan Metode HIRARC di PT. XYZ. INSOLOGI: Jurnal Sains dan Teknologi, 1(3), 268-279.

Ulimaz, A., Nuryati, N., Ningsih, Y., & Hidayah, S. N. (2021). Analisis Oil Losses pada Proses Pengolahan Minyak Inti Kelapa Sawit di PT. XYZ dengan Metode Seven Tools. Jurnal Teknologi Agro-Industri, 8(2), 124-134.

Veronica. (2014). Analisis Penentuan Rendemen Minyak Sawit dari DerajatKematangan Buah Mentah, Buah Setengah Matang dan Buah Matang PadaPTPN IV Unit Usaha Adolina Perbaungan. Universitas Sumatra Utara.

Yardani, J., Akbar, J., & Ulimaz, A. (2023). Analisis Tingkat Kecelakaan Kerja di Pabrik Kelapa Sawit PT. ABC menggunakan Job Safety Analysis. Jurnal Teknologi Agro-Industri, 10(1).

Widodo, R. Y. (2019). Pengendalian Kualitas Crude Palm Oil (CPO) DenganDiagram Kontrol Multivariat Exponatially Wighted Moving Average(MEWMA). Jurnal Prisma. Vol 2.

Downloads

Published

2023-10-30

How to Cite

Ilmannafian, A. G., & Herliyana, H. (2023). ANALISIS KEHILANGAN PRODUKSI KERNEL PADA LIGHT TENERA DRY SEPARATOR (LTDS) II PT. ABCDE. Jurnal Humaniora Teknologi, 9(2), 32–42. https://doi.org/10.34128/jht.v9i2.142